MATERI TENTANG OBJEK IPA DAN PENGAMATANNYA

MATERI OBJEK IPA DAN PENGAMATANNYA - Berikut akan saya bagikan tentang materi objek ipa dan pengamatannya secara lengkap semoga bermanfaat.

MATERI TENTANG OBJEK IPA DAN PENGAMATANNYA

Berikut ini adalah ragam alat ukur yang dipakai untuk dalam pengukuran besaran pokok.
1. Panjang
Alat ukur yang digunakan untuk mengukur besaran panjang, antara lain:
- Penggaris
- Pita ukur
- Jangka sorong
- Mikrometer sekrup


2. Massa
Alat ukur yang digunakan untuk mengukur besaran massa:
- Neraca pasar
- Neraca lengan
- Neraca kimia
- Neraca pegas
- Neraca digital


3. Waktu
Alat ukur yang digunakan untuk mengukur besaran waktu:
- Jam matahari
- jam pasir
- Jam dinding
- Jam tangan
- Stopwatch
- jam atom


4. Kuat Arus listrik
Alat ukur yang digunakan:
- Amperemeter


5. SuhuAlat ukur yang digunakan untuk mengukur besaran suhu:
- Termometer


6. Intensitas Cahaya
Alat ukur yang digunakan untuk mengukur besaran cahaya:
- Candlemeter atau luxmeter


7. Jumlah Zat
Jumlah zat tidak diukur secara langsung, tetapi dengan cara mengukur terlebih dahulu massa zat.


1. Besaran Pokok 
Besaran pokok adalah besaran yang satuannya telah didefinisikan.
Berikut disajikan 7 besaran pokok, dan satuannya dalam SI (Satuan Internasional) beserta alat ukur yang bisa digunakan. 

NO
NAMA BESARAN
SATUAN dalam SI
ALAT UKUR
1
Panjang
Meter (m)
Mistar, jangka sorong, mikrometer sekrup
2
Massa
Kilogram (kg)
Neraca dua lengan, neraca tiga lengan
3
Waktu
Sekon (s)
Stopwatch
4
Kuat  arus  listrik
Ampere (A)
Amperemeter
5
Suhu
Kelvin (K)
Termometer
6
Intensitas  cahaya
Kandela (Cd)

7
Jumlah  zat
Mole (mol)

Alat Ukur Besaran Pokok
a. Panjang   ( Mistar, Jangka Sorong & Mikrometer Sekrup)
b. Massa  ( Neraca )
c. Waktu  ( Stopwatch, Arloji )
d. Kuat Arus Listrik  ( Ampere meter )
e. Jumlah Zat ( Pengukuran Tdk Langsung)
f. Intensitas Cahaya ( Lightmeter )

Alat Ukur Besaran Turunan
  • Speedometer             :  mengukur kelajuan
  • Dinamometer             :  mengukur besarnya gaya.
  • Higrometer                :  mengukur kelembaban udara.
  • Ohm meter                 :  mengukur tahanan ( hambatan ) listrik
  • Volt meter                  :  mengukur tegangan listrik.
  • AVOmeter                  :  mengukur kuat arus, tegangan dan hambatan listrik
  • Barometer                  :  mengukur tekanan udara luar.
  • Hidrometer                :  mengukur berat  jenis larutan.
  • Manometer                :  mengukur tekanan udara tertutup.
  • Kalorimeter                :  mengukur besarnya kalor jenis zat.

Selengkapnya materi tentang ipa dan objek pengamatannya silahkan download di bawah ini:


    LihatTutupKomentar