sscasn.bkn.go.id 2021 -- Pendaftaran Online Ikatan Dinas di Portal SSCN BKN (sscasn.bkn.go.id), Cara Pendaftaran Sekolah Ikatan Dinas Gratis di sscasn.bkn.go.id, Pendaftaran Ikatan Dinas ; PKN STAN, STIS, IPDN, STMKG, STTD, STIN, STSN, POLTEKIP & POLTEKIM di sscasn.bkn.go.id, Penerimaan Mahasiswa dan Taruna Baru Ikatan Dinas di sscasn.bkn.go.id, Alur Pendaftaran, Persyaratan, Jadwal, Ketentuan, Menu di sscasn.bkn.go.id. 2023. 2024.
Kali ini admin akan berbagi informasi tentang Pendaftaran Online Sekolah Ikatan Dinas 2021/2022 di Portal SSCN BKN (sscasn.bkn.go.id). Informasi ini ditujukan bagi siswa-siswi lulusan SMA / SMK sederajat yang ingin melanjutkan pendidikan ke perguruan tinggi ikatan dinas yang ada di Indonesia. Langsung saja simak penjelasannya berikut ini.
Banyak sekali pilihan perguruan tinggi sebagai tempat menuntut ilmu. Salah satu perguruan tinggi yang menjadi idaman para siswa lulusan SMA / SMK sederajat adalah perguruan tinggi ikatan dinas.
Perguruan tinggi ikatan dinas adalah perguruan tinggi yang bernaung di bawah Kementerian Republik Indonesia atau Lembaga Pemerintah Non Kementerian yang menyelenggarakan pendidikan secara gratis.
Ada satu pertanyaan : mengapa kuliah di perguruan tinggi ikatan dinas menjadi idaman?
Karena bagi mahasiswa yang kuliah di perguruan tinggi ikatan dinas, semasa kuliah akan mendapatkan uang saku dan setelah lulus kuliah bisa langsung diangkat menjadi pegawai negeri sipil dan bekerja di badan atau lembaga yang menaungi perguruan tinggi tersebut. Jadi, tidak perlu repot-repot cari kerja.
Selain itu, suatu kebanggaan tersendiri jika bisa diterima di perguruan tinggi ikatan dinas karena memang sangat sulit untuk bisa masuknya. Pendaftar yang sangat banyak menjadikan persaingan sangat ketat pula. Jadi, bangga bisa diterima dan lulus seleksi masuk ke perguruan tinggi ikatan dinas.
Nah, bagi kalian yang sangat berminat untuk kuliah di perguruan tinggi ikatan dinas, maka harus mempersiapkan diri sejak sekarang. Persiapan yang bisa dilakukan yaitu dengan mempelajari materi-materi yang diperkirakan akan diujikan pada saat tes masuk ikatan dinas.
Kalian bisa mengikuti kursus atau bimbel di lembaga pendidikan yang memfokuskan pada pembahasan materi masuk ikatan dinas. Silahkan temukan lembaga tersebut di daerah kalian.
Kalian bisa mengikuti kursus atau bimbel di lembaga pendidikan yang memfokuskan pada pembahasan materi masuk ikatan dinas. Silahkan temukan lembaga tersebut di daerah kalian.
Persiapan lain yang bisa dilakukan yaitu menyiapkan berkas administrasi yang sangat penting karena berkas administrasi ini akan diperiksan secara teliti oleh panitia. Berkas yang tidak lengkap dapat menyebabkan proses seleksi anda dinnyatakan gugur sampai di tahap ini.
Persiapan tambahan lainnya yaitu menyiapkan kesiapan fisik untuk mengikuti semua tahapan seleksi yang akan diberikan oleh panitia. Jika fisik sehat dan kuat, maka bisa mengikuti tahapan seleksi yang diberikan.
Nah, untuk pendaftaran sekolah ikatan dinas dilakukan secara online melalui Portal SSCASN BKN (sscasn.bkn.go.id). sscasn.bkn.go.id adalah situs resmi milih pemerintah yang dipersiapkan khusus untuk proses pendaftaran calon mahasiswa atau taruna baru sekolah ikatan dinas.
Baca Lanjutan : Pendaftaran Mahasiswa / Taruna Baru Sekolah Ikatan Dinas
Jika alamat tersebut sscasn.bkn.go.id tidak bisa diakses, hal tersebut dikarenakan pendaftaran belum dibuka atau tidak dibuka sehingga alamat tersebut tidak bisa diakses.
Calon mahasiswa atau taruna membuka alamat tersebut lalu pahami dan pelajari terlebih dahulu seperti apa proses / alur pendaftaran ikatan dinas di sscasn.bkn.go.id, bagamana cara mendaftarnya, apa saja persyaratannya, apa saja kampus ikatan dinas yang ada, dan lain-lain.
Setelah mendaftarkan diri di Portal SSCN BKN, selanjutnya mendaftar di Portal resmi masing-masing Sekolah Ikatan Dinas yang dituju.
Setelah mendaftarkan diri di Portal SSCN BKN, selanjutnya mendaftar di Portal resmi masing-masing Sekolah Ikatan Dinas yang dituju.
Nah, berikut admin berikan penjelasan selengkapnya mengenai Pendaftaran Online Sekolah Ikatan Dinas di Portal SSCN BKN (sscasn.bkn.go.id) serta penjelasan terkait lainnya yang penting untuk dipahami.
A. Mengenal Menu-Menu di Portal SSCN BKN (sscasn.bkn.go.id)
Perlu kalian kenali terlebih dahulu apa saja menu-menu yang ada di Portal SSCN (sscasn.bkn.go.id), dan apa saja gunanya. Biasa baca Langsung di artikel ini : Penjelasan Menu di Portal SSCN BKN
B. Cara Pendaftaran Online di Portal SSCN BKN (sscasn.bkn.go.id)
Pendaftaran calon taruna atau mahasiswa baru sekolah ikatan dinas dilakukan secara online melalui Portal SSCN BKN (sscasn.bkn.go.id) kemudian pilih menu SSCASN DIKDIN (dikdin.bn.go.id) lalu pilih menu registrasi, dan dilanjutkan pada tahap pendaftaran atau seleksi di portal masing-masing instansi yang diminati.
Baca Selanjutnya : Cara Pendaftaran Sekolah Ikatan Dinas dan Ketentuan Pentingnya
Baca Selanjutnya : Cara Pendaftaran Sekolah Ikatan Dinas dan Ketentuan Pentingnya
C. Alur Pendaftaran Online di Portal SSCN BKN (sscasn.bkn.go.id)
Alur pendaftaran calon mahasiswa / taruna baru ikatan dinas dimulai dari pembuatan akun pendaftaran hingga mencetak bukti akun pendaftaran. Kemudian dilanjutkan dengan melengkapi data pendaftaran hingga mencetak bukti pendaftaran.
Lebih lengkap dan rinci silahkan baca : Alur Pendaftaran Sekolah Tinggi Ikatan Dinas
D. Daftar Sekolah Tinggi Ikatan Dinas dan Alamat Website Pendaftarannya
1. PKN STAN --> PKN STAN Tidak Membuka Pendaftaran Mahasiswa Baru di tahun ini
- Nama Lengkap : Politeknik Keuangan Negara STAN (PKN STAN)
- Alamat Website Pendaftarannya : spmb.pknstan.ac.id
- Informasi Pendaftaran : Pendaftaran Online PKN STAN
2. IPDN
- Nama Lengkap : Institut Pemerintahan Dalam Negeri (IPDN)
- Alamat Website Pendaftarannya : spcp.ipdn.ac.id
- Informasi Pendaftaran : Pendaftaran Online Capra IPDN
3. PTDI STTD
- Nama Lengkap : Politeknik Transportasi Darat Indonesia - STTD (PTDI - STTD)
- Alamat Website Pendaftarannya : sipencatar.dephub.go.id
- Informasi Pendaftaran : Pendaftaran Online STTD
Selain PTDI STTD, ada beberapa sekolah ikatan dinas lainnya (Sekolah Tinggi, Politeknik dan Akademi) di bawah Kementerian Perhubungan. Baca selengkapnya di artikel Pendaftaran Sipencatar Ikatan Dinas Kemenhub
4. POLTEKIP dan POLTEKIM
- Nama Lengkap : Politeknik Ilmu Pemasyarakatan (POLTEKIP)
- Nama Lengkap : Politeknik Imigrasi (POLTEKIM)
- Alamat Website Pendaftaran keduanya : catar.kemenkumham.go.id
- Informasi Pendaftaran : Pendaftaran Online Poltekip dan Poltekim
5. Politeknik Statistik Polstat STIS
- Nama Lengkap : Politeknik Statistis STIS
- Alamat Website Pendaftarannya : spmb.stis.ac.id
- Informasi Pendaftaran : Pendaftaran Online STIS
6. STIN
- Nama Lengkap : Sekolah Tinggi Intelijen Negara (STIN)
- Alamat Website Pendaftarannya : www.stin.ac.id
- Informasi Pendaftaran : Pendaftaran Online STIN
7. STSN
- Nama Lengkap : Sekolah Tinggi Sandi Negara (STSN)
- Alamat Website Pendaftarannya : stsn-nci.ac.id/spmb
- Informasi Pendaftaran : Pendaftaran Online STSN
8. STMKG
- Nama Lengkap : Sekolah Tinggi Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (STMKG)
- Alamat Website Pendaftarannya : ptb.stmkg.ac.id
- Informasi Pendaftaran : Pendaftaran Online PTB STMKG
Penjelasan lebih rinci mengenai sekolah ikatan dinas dilihat dari profil, program studi, dan lainnya dapat ditemukan pada artikel : Daftar Sekolah Tinggi Ikatan Dinas
E. Persyaratan Pendaftaran Sekolah Ikatan Dinas
Bagi calon mahasiswa atau taruna yang ingin mendaftarkan diri di Sekolah ikatan dinas, maka harus bisa memenuhi persyaratan pendaftaran yang telah ditentukan. Baca selengkapnya pada artikel berikut : Persyaratan Pendaftaran Sekolah Ikatan Dinas
F. Tahapan Seleksi Ikatan Dinas
Seleksi penerimaan calon mahasiswa atau taruna ikatan dinas dilakukan dapat beberapa tahapan. Untuk lebih jelasnya dapat dibaca langsung pada artikel berikut : Tahapan Seleksi Ikatan Dinas
G. Jadwal Pendaftaran dan Seleksi Sekolah Ikatan Dinas
Jadwal pendaftaran dan seleksi sangatlah penting. Maka dari itu calon taruna atau mahasiswa baru perlu sekali mengetahuinya. Silahkan temukan pada artikel : Jadwal Pendaftaran dan Seleksi Sekolah Ikatan Dinas.
Baca Juga Artikel Penting Lainnya : Pendaftaran Sekolah Tinggi Kedinasan
Baca Juga : Tanya Jawab dan Konsultasi Pendaftaran Sekolah Ikatan Dinas
Baca Juga : Tanya Jawab dan Konsultasi Pendaftaran Sekolah Ikatan Dinas
Itulah informasi mengenai Pendaftaran Online Ikatan Dinas di Portal SSCN BKN (sscasn.bkn.go.id). Mudah-mudahan informasi tersebut bermanfaat untuk kalian semua. Jika ada perubahan atau perbedaan informasi, maka ikuti yang ada di website resmi dan kamipun akan mengupdate yang terbaru. Terima kasih dan semoga sukses menjadi mahasiswa / taruna ikatan dinas tahun ini.